Keterbatasan Pemimpin BerVisi dan Tak BerVisi |
Oleh : Achmad Nur Hidayat
Pakar Kebijakan Publik dan Narasi Institute
Kabaran Jabar, - Pemimpin Bervisi dan Tak Bervisi tentang Bangsa-Bangsa. Ada Negara-Negara yang terbatas baik SDA maupun jumlah SDM-nya, akan tetapi negara tersebut bisa maju.
Sedangkan disisi lain ada Negara-Negara yang berlimpah baik SDA maupun SDMnya namun Negara-Negara tersebut menjadi Negara yang terpuruk.
Setelah ditelisik lebih jauh mengapa hal tersebut bisa terjadi, ternyata faktor utama nya adalah pada kepemimpinan di negara tersebut.
Di tangan seorang pemimpin yang bertanggung jawab dan visioner berbagai keterbatasan Negaranya tidak menjadi penghalang dalam memajukan negeri-nya bahkan mampu merubah menjadi negeri yang maju.
Tetapi di tangan pemimpin yang lemah dan tidak punya visi negeri yang kaya raya kekayaan alamnya akan menjadi negeri yang bangkrut dan terpuruk.
Posting Komentar untuk "Keterbatasan Pemimpin BerVisi dan Tak BerVisi"