Bentuk Peduli dalam Pelestarian Budaya dan Kesenian Tradisional |
"Melestarikan budaya dan kesenian tradisional, seperti Pencak Silat, untuk menjaga warisan budaya yang kaya," ujarnya.
Deden mendorong pembinaan dan pengembangan Pencak Silat dalam mendukung warisan budaya dan seni tradisional.
"Kerjasama dengan lembaga dan komunitas seni Pencak Silat dapat menjadi langkah untuk memperkuat pengenalan dan apresiasi terhadap seni," ungkapnya.
Deden berkomitmen dalam meningkatkan apresiasi dan pemahaman terhadap budaya serta kesenian tradisional.
"Dukungannya kepada para seniman dan pecinta seni Pencak Silat untuk menjaga keberlanjutan dan kelestarian seni tradisional," pungkasnya. (ASP)
Editor: Mas Bons
Posting Komentar untuk "Bentuk Peduli dalam Pelestarian Budaya dan Kesenian Tradisional"