Milangkala Nasional Gadjah Putih Mega Paksi Pusaka ke-64, Gustap Alim: Pencak Silat dan Seni Warisan Budaya Leluhur |
Kabaran Jabar, - Dihari Ulang Tahun (HUT) ke-64 Milangkala Nasional Gadjah Putih Mega Paksi Pusaka pada 11 Maret 2023 menandakan, Budaya Nusantara, bahwa bangsa yang kita cintai ini sudah diwarisi para leluhur untuk kita jaga.
Saat ini sudah tersebar di seluruh Indonesia bahkan di mancanegara dengan dengan sebuah potensi yang luar biasa.
Pendekar pencak silat tentang seni budaya bisa dipertahankan dan perlu ditingkatkan.
Dalam rangka Milangkala Gadjah Putih Mega Paksi Pusaka, Gustap Alim Abdul Jabbar Ketua Barisan Kebangkitan Nasional (Barkin) DPD Kabupaten Bandung sekaligus murid dari Paguron Gadjah Putih Ruyung Kawung ini mengatakan.
"Pelestarian kebudayaan Sunda lewat seni pencak silat, pengabdian Gadjah Putih Mega Paksi Pusaka menjaga warisan budaya leluhur," ucap Gustap melalui pesan singkatnya, Selasa (14/3/2023).
Milangkala Nasional Gadjah Putih Mega Paksi Pusaka ke-64, Gustap Alim: Pencak Silat dan Seni Warisan Budaya Leluhur |
Mudah mudahan dengan adanya milangkala Gajah putih yang ke-64 Gustap memaparkan, "Semoga Gadjah Putih menjadi Garda terdepan dalam menjaga Agama, Ulama, dan Negara serta tetap menjaga wibawa," ucapnya.
Agar seni budaya leluhur kita terus dijaga dan di kembangkan oleh genarasi genarasi muda jangan sampai seni budaya leluhur kita tidak ada.
"Semoga Pencak silat Gajah Putih ini kedapan nya lebih maju," ujar Gustap. (Bd20)
Posting Komentar untuk "Milangkala Nasional Gadjah Putih Mega Paksi Pusaka ke-64, Gustap Alim: Pencak Silat dan Seni Warisan Budaya Leluhur"